Rekomendasi laptop 5 jutaan 2023/Dok.bhinneka.com/

SANEPO.COM – Memillih perangkat yang tepat untuk bekerja seperti rekomendasi laptop 5 jutaan untuk editing bisa dengan mudah kamu temukan.

Ada banyak tipe dari merek terkenal yang bisa kamu jadikan referensi dalam rekomendasi laptop 5 jutaan untuk editing.

Dengan adanya rekomendasi laptop 5 jutaan untuk editing, kamu tak perlu bingung memilih merek dan tipe yang akan dibeli.

Dengan banyaknya merek serta tipe laptop saat ini, seringkali membuat bingung ketika akan membeli dengan dana atau budget terbatas.

Meskipun budget terbatas yaitu 5 jutaan tak berarti laptop yang akan kamu beli tak bisa untuk editing seperti video.

Kamu bisa memiliki laptop untuk edit kelas sederhana atau standar hingga menengah dengan harga jual Rp5 jutaan.

Berikut ini beberapa laptop yang bisa kamu pilih dengan harga jual Rp5 jutaan untuk editing video.

Asus Vivobook F415EA

Laptop pertam dengan harga jual di Rp5 jutaan adalah Asus Vivobook F415EA yang dibekali prosesor Intel Core i3-1115G4.

Ditunjang dengan kartu grafis Intel UHD Graphics serta RAM 4 GB, mumpuni untuk editing video sederhana hingga menengah.

Ditambah dengan Penyimpanan berkapasitas 256 GB SSD dan layar 14 inci Full HD akan mampu menampilkan konten yang nyaman di mata.

ASUS VivoBook 14 A416JAO-FHD326

Laptop dari ASUS yang dibanderol harga Rp5,9 jutaan ini memiliki fitur lengkap termasuk pemindai sidik jari.

Dengan keyboard backlit, port lengkap, sangat sesuai untuk penggunaan yang ringan hingga agak serius seperti editing.

Menggunakan prosesor Intel Core i3 generasi 10, ditambah GPU diskret, laptop ini sangat sesuai dan memuaskan untuk harga 5 jutaan.

Lenovo IdeaPad Slim 3i-LWID

Dengan desain bodi yang ramping, layar 14 inci teknologi IPS LED, dan resolusi Full HD 1920 x 1080 piksel bikin mata kamu tetap nyaman.

Apalagi laptop ini ditenagai dengan prosesor Intel Core i3-1115G4 dan GPU Intel UHD Graphics yang mampu menangani editing video.

Dengan harga jual Rp5.8 juta kamu akan mendapat laptop yang didukung RAM 4 GB dan storage SSD 512 GB sehingga bisa menyimpan banyak hasil editing.

HP 14 Ryzen 3 3250U

Laptop dari HP ini diyakini sesuai untuk penggunaan editing tapi harga yang sangat terjangkau dibandingkan dengan merek lainnya.

Menggunakan prosesor AMD Ryzen 3 3250U dengan clockspeed hingga 3.5 GHz membuatnya jadi incaran para mahasiswa.

Dengan layar berukuran 14 inci dan resolusi Full HD, membuat pengalaman bermain game jadi sangat menyenangkan.

Ditambah dengan kartu pengolah grafis yaitu Radeon Vega 3 Graphics, RAM DDR4 8 GB, dan kapasitas bisa diperluas menjadi 16 membuatnya menjadi incaran gamer juga.

Itulah empat pilihan dalam rekomendasi laptop 5 jutaan untuk editing yang bukan hanya mumpuni juga memiliki layar yang nyaman di mata.

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Sanepo Google News
Sanepo Telegram Channels
Sanepo WhatsApp Channels
Avatar photo

Dina Rosdiana

Dina, vlogger gadget, paling jitu rekomendasi tech. Selalu pas, nggak pernah salah pilih!