Oleh :

Dendi

Diterbitkan: 2 Maret 2022 pukul 14:33 WIB
Daftar Harga Dan Cara Mengaktifkan Combo Sakti Telkomsel Terbaru 2022

Di kesempatan kali ini tim sanepo akan membahas cara mengaktifkan combo sakti telkomsel, harga beserta kekurangan dan kelebihan paket tersebut.

Telkomsel merupakan salah satu kartu yang sangat di minati banyak orang di indonesia.

Telkomsel hadir dengan paket yang sangat murah. Salah satu paket yang sangat di minati pelanggan yaitu paket Combo sakti.

Selain murah, paker combo sakti ini bisa di akses di media sosial maupun layanan streaming.

Paket combo sakti ini bisa diaksss melalui *363#, tapi sayang nya tidak semua pelanggan telkomsel bisa mendapatkan paket tersebut.

Pelanggan yang tidak mendapatkan penawaran paket tersebut baik melalui sms atau pada menu UMB *363#, maka kamu tidak bisa membeli atau mendapatkan paket combo sakti tersebut.

Perlu kalian ketahui bahwa paket combo sakti ini hanya bisa digunakan bagi pelanggan provider telkomsel prabayar.

Paket ini aktif dengan waktu minimal 3 bulan dan terdiri dari kuota internet, nelpon dan juga SMS.

Untuk harga nya, setiap paket combo sakti ini tentunya memiliki harga yang berbeda beda.

Harga Paket Combo Sakti

Daftar Harga Dan Cara Mengaktifkan Combo Sakti Telkomsel Terbaru 2022

Berikut ini daftar harga harga paket combo sakti:

  1. Combo sakti 4GB dengan Harga Rp 40.000 dan terdiri dari kuota 4GB, Nelpon 150-300 menit, SMS 400, bonus gratis akses ke HOOQ dan Shellfire masing masing selama 30 hari.
  2. Combo Sakti 15GB dengan harga Rp 85.000, terdiri dari kuota 15GB dan untuk bonus bonus lainnya sama seperti di paket combo di atas.
  3. Combo Sakti 17GB dengan harga Rp 90.000 dan terdiri dari kuota 17GB dengan bonus bonus yang lainnya.

Jika kamu sudah mengetahui harga paket combo sakti tersebut, maka kita bisa melanjutkan dengan cara mengaktifkannya.

Untuk cara pengaktifannya juga sangat mudah dan cepat yah teman teman, jadi kamu bisa langsung saja mencobanya dengan mengikuti cara berikut ini.

Cara Mengaktifkan Combo Sakti Telkomsel.

1. Melalui Kode Dial

Seperti yang sudah kamu jelaskan di atas, kamu bisa mengaktifkan pakrt combo sakti di *363#.

cara mengaktifkan combo sakti telkomsel ini sangat sederhana kamu hanya perlu mengetikan kode tersebut di hp kamu.

Setelah itu panggil dan penawaran combo sakti akan muncul. Lalu, kamu hanya perlu membalas dengan 1 untuk mewakili pembelian paket tersebut.

Jika sudah selesai, maka kamu akan mendapatkan notifikasi pesan yang berisi combo sakti sudah aktif.

2. Melalui Aplikasi My Telkomsel

Untuk cara mengaktifkan combo sakti telkomsel ini, kamu hanya perlu membuka terlebih dahulu aplikasi My Telkomsel yang ada di hp kamu.

Kemudian jika belum login, maka kamu bisa login dengan menggunakan nomor telkomsel kamu.

Bila sudah selesai login, kamu bisa menuju ke menu Latest from Telkomsel yang ada di beranda aplikasi tersebut.

Disana kamu akan mendapatkan penawaran pembelian combo sakti.
Beli combo sakti yang kamu inginkan dan tunggu sampai kamu mendapatkan notifikasi paket sudah aktif.

Paket combo sakti ini memiliki kelebihan dan kekurangan nya masing masing. Untuk mengetahui kelebihan dan kekurang paket tersebut, kamu dapat menyimak penjelasan ini.

Daftar Harga Dan Cara Mengaktifkan Combo Sakti Telkomsel Terbaru 2022

Kelebihan Paket Combo Sakti

  1. Layanan nya berlaku selama 24 jam, jadi kamu bisa menggunakan nya kapan saja sebelum masa berlaku nya habis.
  2. Dilengkapi dengan kuota media sosial dan hiburan seperti facebook, instagram dan whatsapp tanpa memakai kuota utama.
  3. Selain itu, kamu juga akan mendapatkan kuota khusus ke layanan maxstream dan beberapa game online lain.
  4. Jangkauan yang luas dan memiliki jaringan mulai dari edge sampai 4G LTE.

Walaupun combo sakti ini memiliki banyak kelebihan, ada juga beberapa kekurangan dari paket tersebut.

Berikut ini beberapa kekurangan paket combo sakti:

Kekurangan Paket Combo Sakti

  1. Kuota sms dan nelpon hanya berlaku bagi pengguna telkomsel saja. Jadi dika teman kamu menggunakan operator lain. Maka kamu tidak bisa menggunakan combo sakti tersebut.
  2. Tidak memberlakukan sistem kumulatif. Jadi jika kuota kamu masih banyak dan masa berlakunya sudah selesai.

Maka kuota yang tersisa tersebut juga akan hangus dan tentunya hal tersebut akan membuat para pengguna merasa di rugikan.

Penutup

Sekian penjelasan mengenai cara mengaktifkan combo sakti telkomsel, Semoga dengan adanya penjelasan ini bisa membantu kamu ketika ingin membeli dan mengaktifkan paket combo sakti.

Editor :


SHARE:

Avatar photo

Dendi

Dendi, reviewer dan analis tren teknologi kekinian, selalu di depan dalam urusan update tech.