Rekomendasi laptop untuk Valorant/Dok.playvalorant.com/

SANEPO.COM – Bermain game di komputer tanpa kendala, kamu perlu rekomendasi laptop untuk Valorant.

Rekomendasi laptop untuk Valorant bisa menjadi referensi saat kamu ingin membeli perangkat baru agar bisa bermain dengan leluasa.

Kamu bisa dengan mudah menemukan rekomendasi laptop untuk Valorant pada berbagai artikel di laman internet juga bahasan di bawah ini.

Bermain game online menggunakan PC atau laptop menjadi salah satu hiburan yang paling banyak dilakukan.

Apalagi saat ini ada banyak game yang bisa kamu mainkan baik offline maupun online, seperti Volarant.

Volarant menjadi game yang banyak dimainkan karena tak membutuhkan lapotp atau PC dengan spesifikasi tinggi.

Pilih Laptop untuk Valorant Tanpa Kendala

Kamu yang menyukai bermain game menggunakan laptop atau PC tentu harus mengetahui spesifikasi yang wajib dimiliki.

Valorant merupakan salah satu game yang banyak dimainkan di laptop karena tak membutuhkan spesifikasi tinggi.

Kamu hanya perlu memiliki laptop dengan sistem operasi Windows 7, 8, hingga 10 dalam versi 64 bit.

Kamu yang ingin membeli laptop dan memainkan game Valorant, bisa mencoba salah satu rekomendasi di bawah ini.

Redmibook 15 Core i3-1115G4

Memiliki layar lebar 15,6 inci Full HD 1920 x 1080 piksel, kamu bisa leluasa bermain game Valorant.

Dibekali prosesor Intel Core i3-1115G4 dan kartu grafis Intel UHD, kinerja laptop ini sangat mumpu bermain game tersebut.

Apalagi ditambah dengan RAM 8 GB DDR4 3200MHz dan storage SSD256 GB, serta baterai yang tahan hingga46 Whr.

Dibanderol dengan harga jual Rp6 jutaan, kamu bisa puas bermain game Valorant juga mengerjakan tugas lainnya.

Infinix INBook X1

Laptop dengan ukuran layar standar yaitu 14 inci Full HD dan 100% sRGB 300 nit, kamu bisa nyaman bermain game meski cukup lama.

Didukung dengan prosesor Intel Core TM i3-1035G1 serta kartu grafis Intel UHD, kamu akan mendapat performa yang maksimal.

Menggunakan RAM 8 GB dan penyimpanan dengan kapasitas 256 GB PCIe SSD, kamu tak perlu takut kekeurangan meskipun banayk data pekerjaan.

Ditambah dengan baterai 55 Whr, Li-Po laptop ini dibanderol dengan harga jual Rp6 jutaan.

Axioo SlimBook 14 R Series

Rekomendasi berikutnya yang bisa kamu gunakan adalah laptop Axioo yang dibanderol dengan harga jual Rp6 jutaan.

Kamu akan mendapat laptop dengan prosesor AMD Ryzen 3 3200U (R3) atau AMD Ryzen 5 3500U (R5) serta kartu grafis AMD Radeon Vega 3 graphics atau Radoen Vega 5 Graphics.

Dengan RAM 4 GB dual channel dan penyimpanan atau storage 256 GB, kamu tak perlu khawatir dengan kapasitasnya.

Dengan baterai yang tahan hingga 10 jam penggunaan untuk tipe R5 dan 12 jam untuk tipe R3.

Dengan mengetahui tiga dari rekomendasi laptop untuk Valorant, kamu tak perlu lagi bingung memilih.

 

 

 

 

 

 

 

 

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Sanepo Google News
Sanepo Telegram Channels
Sanepo WhatsApp Channels
Avatar photo

Dina Rosdiana

Dina, vlogger gadget, paling jitu rekomendasi tech. Selalu pas, nggak pernah salah pilih!