Cara setting STB DVB T2/Dok.matrixparabola.com/

SANEPO.COM – Saat ini ada banyak merek penangkap sinyal digital dan Anda mungkin membutuhkan cara setting STB Matrix Apple Silver.

Dengan melakukan cara setting STB Matrix Apple Silver, Anda akan bisa kembali menikmati siaran TV nasional digital.

Apalagi sejak pemerintah menghentikan siaran TV analog, cara setting STB Matrix Apple Silver banyak dicari dan dilakukan.

Ada banyak merek Set Top Box atau STB yang bisa Anda temukan dan beli secara bebas baik online maupun di toko elektronik.

Matrix Apple Silver merupakan salah satu STB yang yang banyAk dipilih serta digunakan karena memiliki kelebihan dibandingkan dengan yang lainnya.

Anda bahkan bisa melakukan penyetingan atau pemasangan sendiri STB tersebut tanpa harus meminta bantuan orang lain.

Dapatkan keuntungan dan Cara Setting STB Matrix Apple

Menggunakan perangkat tambahan untuk bisa menikmati berbagai acara dari saluran TV nasional merupakan solusi terbaik saat ini.

Sejak siaran TV analog diganti dengan digital, banyak masyarakat yang memilih menggunakan perangkat STB ketimbang membeli televisi baru.

Dari sekian banyak merek dan tipe STB saat ini, Matrix Apple merupakan yang paling banyak digunakan karena memiliki kelebihan.

Bukan hanya mudah ditemukan baik di toko elektronik maupun onlien, Anda bisa juga mendapat keuntungan atau kelebihan lainnya.

Kelebihan STB Matrix Apple

  1. Harga jual yang cukup terjangkau.
  2. Mudah dalam pemasangannya.
  3. Resolusi full HD.
  4. Sinyal digital yang kuat.
  5. Terdapat port untuk perangkat tambahan Dongle Wifi.
  6. Pada varian atau tipe tertentu terdapat aplikasi Meecast untuk mirroring dari ponsel pintar.

Cara Setting STB Matrix Apple

  1. Siapkan STB Matrix Apple dan perangkat televisi Anda.
  2. Masukkan jack atau kabel antena ke port ANT IN di STB Matrix Apple.
  3. Hubungkan kabel RCA dari STB Matrix Apple Silver ke perangkat televisi Anda sesuai dengan warnanya masing-masing.
  4. Kemudian nyalakan TV LED dan pindahkan ke mode AV dan tekan tombol Power di STB.
  5. Pilih menu Pengaturan, lalu pilih Pencarian Saluran.
  6. Kemudian tekan tombol Pencarian Otomatis dan tunggu sesaat hingga proses selesai.
  7. Simpan hasil pencarian tersebut dan Anda kini bisa menonton siaran digital.

Itulah keuntungan atau kelebihan yang bisa Anda dapatkan selain cara setting STB Matrix Apple Silver.

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Sanepo Google News
Sanepo Telegram Channels
Sanepo WhatsApp Channels
Avatar photo

Dina Rosdiana

Dina, vlogger gadget, paling jitu rekomendasi tech. Selalu pas, nggak pernah salah pilih!