Cara Mengganti Nomor Telepon Di Gmail Paling Mudah
Cara Mengganti Nomor Telepon Di Gmail Paling Mudah

pada kesempatan kali ini tim sanepo akan membagikan tutorual tentang cara mengganti nomor telepon di gmail yang dapat kamu lakukan dengan beberapa langkah pada artikel ini.

Jika nomor yang tercantum dalam akun Gmail kamu sudah terlalu lama tidak digunakan fan habkan tidak aktif lagi, kamu tidak perlu khawatir karena kamu dapat mengganti nomor telepon tersebut dengan nomor baru.

Karena memang nomor telpon yang di cantumkan pada Gmail sangat penting karena Nomo telpon tersebut akan memberikan pemberitahuan notifikasi keamanan email dan dapat digunakan untuk proses pemulihan akun.

Karena ketika ada yang mencoba masuk ke akun Gmail kamu pada perangkat lain, maka secara otomatis kamu akan menerima notifikasi bahwa ada yang sedang berusaha masuk ke akun Gmail yang sedang kamu gunakan.

Dan dengan demikian kamu dapat menggagalkan perangkat yang akan masuk ke akun kamu, jika memang itu benar bukan kamu ataupun saudara kamu yang tengah mencoba masuk ke akun Gmail kamu.

Selain itu, hal ini juga akan membantu ketika kamu melupakan password aku Gmail kamu karena kamu dapat menggunakan nomor telpon yang aktif untuk mengirimkan pesan verivikasi masuk ke akun Gmail kamu.

Nah oleh sebab itu nomor telepon yang akan kamu gunakan untuk akun Gmail ini harus aktif dan harus tau juga cara mengganti nomor telepon di gmail.

Dan ini adalah Langkah-langkah untuk cara mengganti nomor telepon di gmail tentunya dengan cara yang cukup mudah dan sederhana yang dapat kamu coba ikuti yuk simak ulasannya berikut ini.

Cara Mengganti Nomor Telepon Di Gmail

Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya bahwa ketika kamu mengganti password secara rutin ini akan menjamin keamanan akun kamu begitu pula dengan mengganti nomor telepon akun Gmail kamu.

Dan berikut ini adalah Langkah-langkah yang harus kamu lakukan ketika kamu akan ataupun ingin mengganti nomor telepon pada akun Gmail yang kamu.

Melalui Hp Android

Untuk kamu yang menggunakan hp android, kamu hanya perlu membuka menu pengaturan pada hp android kamu.

Dan pastikan kamu sudah mengaktifkan data seluler atau WiFi agar dapat terhubung dengan internet.

1). Untuk langkah yang pertama silahkan kamu buka menu pengaturan atau setting pada hp android yang kamu gunakan.

2). Selanjutnya silahkan kamu pilih opsi menu google.

Cara Mengganti Nomor Telepon Di Gmail
source: gadgetimes.org

3). Dan lanjutkan dengan menekan menu google tersebut dan klik kelola akun google kamu.

4). Setelah itu, silahkan kamu pilih menu info pribadi lalu telpon. Dan lanjtkan dengan tekan nomor telepon yang sebelumnya kamu gunakan.

5). Lalu Klik ikon titik tiga yang berada pada samping nomor telepon kamu.

6). Setelah itu, silahkan kamu pilih opsi edit dan kamu akan diminta untuk memasukkan password akun Gmail yang kamu gunakan untuk melakukan verifikasi SMS.

7). Kemudian silahkan kamu tekan tombol update nomor telepon yang berbeda di bagian bawah. Dan masukan nomor telepon kamu yang baru dan lanjutkan dengan verifikasi SMS.

8). Dan jika verifikasi Nomo telepon baru tersebut telah berhasil kamu lakukan untuk mengganti nomor telepon di akun Gmail.

Dan pastikan Nomor telpon tersebut masih aktif agar dapat menerima kode verifikasi tersebut.

Kurang lebih seperti itulah langkah-langkah yang harus kamu lakukan ketika kamu akan mengganti nomor telepon pada akun Gmail yang kamu gunakan agar lebih aman dan dengan cara yang cukup mudah.

Penutup

Demikianlah sedikit panduan mengenai cara mengganti nomor telepon di gmail yang dapat kamu coba lakukan pada akun Gmail kamu. Semoga panduan ini bermanfaat untuk kamu dan Selmat mencoba.

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Avatar photo

Dendi

Dendi, reviewer dan analis tren teknologi kekinian, selalu di depan dalam urusan update tech.