Cara Mematikan Hp Oppo A54 Tanpa Tombol Power On Off

pada kesempatan kali ini tim sanepo akan membagikan tutorial tentang cara mematikan hp oppo a54 yang bisa anda lakukan dengan mengikuti panduan yang akan diberikan di bawah.

Handphone Oppo kini sudah berhasil menguasai pasar di Indonesia, sekarang sudah banyak orang terutama masyarakat Indonesia yang menggunakan handphone Oppo baik keluaran Batur ataupun keluaran lama.

Salah satu handphone yang cukup banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia adalah Oppo a54. Seiring dengan berkembangnya teknologi saat ini dan semakin banyak pula jumlah peminat handphone Oppo ini sehingga mengeluarkan fitur terbaru.

Tetapi ada beberapa perubahan yang di rasa belum familiar bahkan tak jarang juga menyulitkan para pengguna handphone ini. Misalnya saja untuk mematikan handphone ini yamg sedikit berbeda dengan handphone Oppo keluaran terdahulunya serta handphone android lainnya.

Ini disebabkan karena handphone Oppo a54 ini di tambahkan beberapa fitur terbaru, salah satunya adalah fitur Google asistant dan untuk menggunakan fitur ini dengan menggunakan tombol power seperti untuk menghidupkan atau mematikan handphone Oppo anda.

Tak sedikit para pengguna yang mengeluh akan adanya fitur ini karena Ketika anda menekan tombol power selama beberapa detik akan langsung muncul Google Asistant dan handphone anda tidak akan otomatis mati. Banyak yang mengira handphone ini tidak bisa dimatikan.

Dan berikut ini sedikit panduan mengenai cara mematikan hp oppo a54 untuk itu yuk simak ulasannya berikut ini.

Cara Mematikan Hp Oppo A54 Paling Mudah

Jika handphone android lain ketika anda menekan tombol power maka akan langsung mati atau akan muncul beberapa opsi pilihan berupa slider yang jika anda geser ke atas atau kebawah maka anda akan berhasil mematikannya. Namun berbeda dengan handphone ini.

Ketika anda menekan tombol power untuk pertama kalinya selama beberapa detik, maka akan langsung muncul fitur Google Asistant. Sehingga banyak pengguna yang merasa kebingungan padahal cara untuk mematikannya cukup praktis serta sederhana.

Yaitu dengan menekan tombol powernya lebih lama hingga sekitar 3 detik maka akan langsung muncul beberapa opsi pilihan yaitu jika anda mengusapnya ke atas ini akan membuat hp anda terestart atau kebawah kearah lingkaran merah maka hp anda akan mati.

Jika cara mematikan hp oppo a54 tersebut tidak dapat anda coba gunakan, anda bisa mencoba cara selanjutnya yang bisa anda lakukan tanpa tombol power, Simak ulasan berikut ini.

Menggunakan Pilihan Kunci Layar Satu Ketuk

  1. Hal pertama yang harus anda lakukan adalah membuka pintas an layar pada handphone Oppo anda.
  2. Lalu silahkan anda cari kunci layar satu ketuk
  3. Jika masih belum muncul, silahkan anda coba ketuk ikon yang Lainnya (sebelah tombol setting)
  4. Selanjutnya silahkan anda klik tombol ikon kunci layar satu ketuk keatas.
  5. Dan jika anda ingin mencobanya silahkan anda kembali ke menu home, lalu silahkan tarik pintasan dari atas layar lalu silahkan klik tombol ikon kunci pada layar satu ketuk.

Penutup

Demikianlah sedikit panduan mengenai cara mematikan hp oppo a54, caranya pun cukup praktis serta sangat mudah untuk anda coba praktekkan pada handphone Oppo anda. Semoga panduan ini bermanfaat untuk anda dan selamat mencoba.

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Avatar photo

Dendi

Dendi, reviewer dan analis tren teknologi kekinian, selalu di depan dalam urusan update tech.