Cara download lagu di Chrome.
cara download lagu di Chrome/Dok.prelo.co.id/

SANEPO.COM – Kamu bisa mendengarkan kembali musik atau nyanyian favorit dengan cara download lagu di Chrome.

Dengan kamu melakukan cara download lagu di Chrome, bisa lebih puas mendengarnya berulang kali tanpa harus terkoneksi internet.

Kamu bisa memilih cara download lagu di Chrome yang apling mudah dari lima metode pada bahasan di bawah ini.

Menikmati atau mendengarkan lagu masih menjadi hiburan yang banyak dilakukan baik secara online maupun offline pada berbagai perangkat.

Meskipun saat ini hampir semua orang memiilki perangkat yang terhubung ke internet, akan tetapi mendengarkan secara offline masih menjadi pilihan terbanyak.

Menyimpan lagu yang disukai dan memutarnya secara offline tentu akan lebih mudah dan hemat kuota, kamu perlu mengunduh atau download terlebih dahulu.

Kamu yang ingin mendownload lagu dan menyimpannya tanpa memasang aplikasi, bisa mencoba salah satu cara mudah di bawah ini.

Download lewat YouTube SS

  1. Buka peramban Google Chrome terlebih dahulu dan temukan lagu di YouTube yang ingin kamu download.
  2. Pada awal alamat URL di kolom address bar tambahkan huruf ss dan tekan telusur.
  3. Kamu akan dialihkan ke laman Savefrom dan ubah bentuk atau format ke MP3, lalu tekan tombaol Download.
  4. Tunggu beberapa saat hingga proses selesai.

Download lewat SaveFrom

  1. Pilih lagu di YouTube yang ingin kamu download, salin tautannya.
  2. Kemudian buka peramban dan ketik https://id.savefrom.net/221/ di kolom alamat URL.
  3. Setelah masuk ke halaman utama situs, tempel tautan tadi di kolom yang tersedia.
  4. Pilih format menjadi MP3 dan tekan tombol Download.
  5. Tunggu hingga proses selesai.

Download lewat You2mate

  1. Pilih lagu di YouTube yang ingin kamu download, salin tautannya.
  2. Kemudian buka peramban dan kunjungi You2mate dengan ketik https://www.y2mate.com/id379 di kolom alamat URL.
  3. Tempel tautan tadi di kolom yang tersedia, pilih format menjadi MP3, dan tekan tombol Download yang berada di bawahnya.
  4. Tunggu hingga proses selesai dan kamu kini bisa mendengarkannya secara offline.

Download lewat X2Download

  1. Buka YouTube, pilih lagu yang ingin kamu download, dan salin tautannya.
  2. Lalu buka peramban dan ketik https://x2download.app/en15 di kolom alamat URL.
  3. Tempel tautan tadi di kolom yang tersedia dan pilih format menjadi MP3.
  4. Tekan tombol Download dan tunggu hingga prosesnya selesai.
  5. Selesai.

Download lewat Ytmp3

  1. Pilih lagu yang ingin kamu download, dan salin tautannya.
  2. Lalu buka peramban dan ketik https://ytmp3.mobi/id43/ di kolom alamat URL.
  3. Di halaman utama situs, tempel tautan tadi di kolom yang tersedia.
  4. Tekan tombol Konverter dan tunggu hingga proses selesai.

Metode apapun yang ingin kamu gunakan untuk cara download lagu di Chrome, pastikan tak melewatkan satu langkah pun.

Editor :


SHARE:

Ikuti Sanepo di media sosial untuk berita terbaru tentang Teknologi, Anime, Gadget, dan lainnya setiap hari! Jangan lewatkan konten menarik kami. Follow sekarang di:
FacebookSanepo
InstagramSanepo
Google NewsSanepo.com
PinterestSanepo
Twitter@sanepo_com
Telegram ChannelSanepo Updates
WhatsApp ChannelSanepo Media
Tovan Harry M

Tovan Harry M

Tovan, penggemar teknologi yang suka nulis konten tech dan berbagi pengalaman di Sanepo.