Cara transfer m banking BCA/Dok.app.apple.com/

SANEPO.COM – Anda yang memiliki mobilitas tinggi dan tak sempat ke ATM pasti membutuhkan cara transfer DANA dari BCA mobile.

Cara transfer DANA dari BCA Mobile menjadi pilihan paling banyak saat ini karena hemat waktu dan tenaga.

Apalagi cara transfer DANA dari BCA Mobile sangat mudah dan hanya memerlukan waktu beberapa menit saja.

Transaksi cashless yang semakin banyak dipilih sekarang ini membuat dompet digital DANA menjadi pilihan paling tepat.

Hanya dengan satu dompet digital DANA Anda akan bisa melakukan berbagai transaksi keuangan.

Namun untuk melakukan transaksi keuangan di dompet digital diperlukan adanya saldo yang mencukupi.

Anda bisa mengisis saldo atau ytop up dengan berbagai cara, salah satunya melalui BCA Mobile yang praktis.

Ketahui Hal Penting dan Cara transfer dari BCA Mobile

Anda yang merupakan nasabah dan memiliki aplikasi BCA Mobile umumnya menggunakan juga dompet digital seperti DANA.

Meskipun aplikasi dari bank cukup banyak fiturnya, akan tetapi dompet digital jauh lebih lengkap sehingga banyak yang memilikinya juga.

Untuk bisa mengisi saldo dompet digital, salah satunya menggunakan aplikasi seperti BCA Mobile.

Tak mmebutuhkan waktu lama, dengan BCA Mobile Anda bisa melakukannya dimana dan kapan pun.

Kode dan Aturan Transfer

Sebelum Anda melakukan transfer atau top up saldo DANA dari BCA Mobile,ada beberapa hal yang perlu diketahui.

Hal tersebut penting dalam melakukan transfer melalui aplikasi BCA Mobile ataupun cara lainnya seperti internet banking.

Kode untuk transfer ke DANA adalah 3901.

  1. Minimal saldo yang ditransfer adalah Rp20.000
  2. Bila transfer kurang dari Rp50.000 maka akan dikenakan biaya admin sebesar Rp500 yang akan dikurangi dari saldo DANA Anda.

Cara Transfer dari BCA Mobile

Melakukan pengisian saldo atau transfer ke dompet digital DANA dari aplikasi BCA Mobile tak sesulit yang dibayangkan.

Ada banyak tulisan mengenaia cara untuk bisa mentransfer atau top up saldo di laman internet, begitu pula ulasan kali ini.

Anda yang masih bingung untuk top up saldo DANA dengan menggunakan BCA Mobile bisa mencoba cara di bawah ini.

  1. Buka Aplikasi BCA Mobile, pilih m-BCA, dan login dengan memasukkan kode akses.
  2. Pilih menu m-Transfer, kemudian klik BCA Virtual Account.
  3. Masukkan kode 3901 dan nomor ponsel yang terdaftar diakun DANA, klik OK.
  4. Masukkan nominal saldo, lalu klik OK.
  5. Masukkan PIN m-BCA dan tunggu pop up yang berisi transaksi telah berhasil.

Itulah hal yang perlu Anda ketahui selain cara transfer DANA dari BCA Mobile yang mudah dengan beberapa langkah saja.

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Avatar photo

Dina Rosdiana

Dina, vlogger gadget, paling jitu rekomendasi tech. Selalu pas, nggak pernah salah pilih!