Cara cek langganan Telkomsel/Dok.telkomsel.com/

SANEPO.COM – Anda yang menyukai menonton film streaming, mungkin membutuhkan cara langganan Prime Video dengan Telkomsel.

Cara langganan Prime Video dengan Telkomsel bisa menjadi alternatif karena pilihan paket yang cukup beragam.

Anda bisa memilih dan menyesuaikan paket dalam cara langganan Prime Video dengan Telkomsel sesuai dengan keinginan dan kemampuan.

Menonton berbagai judul film atau serial drama terbaru ataupun yang lawas kini lebih banyak dilakukan melalui sebuah aplikasi online.

Seperti aplikasi Prime Video yang menghadirkan banyak koleksi berbagai jenis konten untuk semua kalangan umur.

Anda bisa memilih salah satu paket berlangganan Prime Video agar bebas menonton semua video yang ada.

Pilih Paket dan Nonton Sepuasnya di Prime Video

Anda yang menyukai bersantai sambil menonton berbagai video atau film melalui aplikasi di ponsel pasti mengenal Prime Video.

Ada banyak koleksi tayangan yang bisa Anda nikmati tanpa batas di Prime Video dengan memiliki salah satu paket berlangganan yang tersedia.

Bagi pengguna kartu seluler Telkomsel, Anda memiliki pilihan paket berlangganan Priome Video.

Anda bisa memilih paket yang waktu pendek hanya satu minggu saja hingga yang bulanan agar lebih puas.

Cara Login Prime Video Telkomsel

  1. Beli dan Aktifkan terlebih dahulu salah satu paket Prime Video Telkomsel.
  2. Setelah membeli dan mengaktifkan, pihak Telkomsel akan mengeirimkan SMS berisi notifikasi yang terdapat tautan atau link di dalamnya.
  3. Isi data sesuai dengan kolom yang tersedia untuk dapat meniikmati layanan Prime Video.
  4. Bila proses pengisian data selesai, tunggu beberapa saat dan Anda akan bisa langsung menikmati layanan Prime Video.

Paket Prime Video Telkomsel

  1. Paket Prime Video Rp8 ribu, berlaku selama 7 hari dan dapat digunakan pada satu perangkat saja.
  2. Paket Prime Video Rp16 ribu, berlaku selama 7 hari, dengan kualitas HD, dan dapat diakses oleh satu perangkat saja.
  3. Paket Prime Video senilai Rp21 ribu, berlaku selama 30 hari dan hanya dapat diakses oleh satu perangkat saja.
  4. Paket Prime Video senilai Rp45 ribu, dengan kualiatas HD, berlaku selama 30 hari, dan dapat digunakan di satu perangkat.
  5. Paket Prime Video Mobile, merupakan yang terlengkap dengan masa aktif 30 hari dan bisa diakses dengan bebas.

Cara Aktifkan Prime Video lewat MyTelkomsel

  1. Unduh dan pasang aplikasi MyTelkomsel terlebih dahulu.
  2. Buka aplikasi MyTelkomsel dan tekan tombol Login dengan memasukkan nomor Telkomsel Anda.
  3. Setelah masuk ke halaman utama aplikasi, cari dan pilih menu Belanja atau Shop.
  4. Kemudian pilih Hiburan dan klik Prime Video.
  5. Pilih salah satu paket Prime Video yang Anda inginkan, lalu tekan tombol Beli atau Berlangganan.
  6. Telkomsel akan mengirimkan email berisi link atau tautan dari nomor 97080, klik.
  7. Isi setiap data yang diminta untuk dilakukan verifikasi akun Prime Video.
  8. Lakukan Login ke akun Prime Video dan kin Anda bisa menikmati semua tayangannya.

Itulah langkah-langkah yang perlu Anda lakukan dalam cara langganan Prime Video dengan Telkomsel.

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Sanepo Google News
Sanepo Telegram Channels
Sanepo WhatsApp Channels
Avatar photo

Dina Rosdiana

Dina, vlogger gadget, paling jitu rekomendasi tech. Selalu pas, nggak pernah salah pilih!