Tutorial
Beranda / Tutorial / Cara Isi Saldo Seabank Lewat Shopeepay, Tanpa Ribet

Cara Isi Saldo Seabank Lewat Shopeepay, Tanpa Ribet

Cara Isi Saldo Seabank Lewat Shopeepay
Cara Isi Saldo Seabank Lewat Shopeepay

SANEPO.COM Bagaiamana cara isi Saldo Seabank lewat Shopeepay? Ada banyak kemudahan agar saldo terpenuhi.

Masalah transaksi lewat e-wallet memang tidak bisa dilepaskan dari perilaku masyarakat jaman sekarang.

Banyak bank yang juga mulai membidik e-wallet atau dompet digital yang dirasa akan menjadi celah bisnis terbaru.

Salah satu yang cukup menarik perhatian saat ini adalah kehadiran Seabank sebagai dompet digital. Kemudahan dihadirkan mulai dari bertransaksi kirim saldo atau uang ke sesama e-wallet.

Ataupun membayar tagihan seperti tagihan listrik, tagihan air, tagihan internet dan masih banyak lagi.

Cara Menghilangkan Youtube Adblock Terbaru, Berpengaruh pada Kecepatn

Dengan demikian Anda tidak perlu repot-repot ke bank ataupun pergi ke ATM terdekat. Dalam banyak kondisi Anda bisa melakukan transaksi yang disebutkan di atas.

Sekilas tentang Seabank

Sebelum dikenal sebagai Seabanka seperti sekarang, PT Bank Kesejahteraan Ekonomi (BKE) yang didirikan pada tahun 1992. Kemudian pada 2021, Seabank diakusisi oleh Sea Limitede atau Sea Group.

Perusahaan itu juga merupakan perusahaan induk dari situs e-commerce Shopee serta game online, Garena.

Salah satu keunggulan dari transfer dengan SeaBank yakni transfer tanpa biaya admin dan bunga yang terbilang kompetitif. Penting untuk mengetahui cara isi Saldo Seabank lewat Shopeepay.

Cara Isi Saldo Seabank

cara isi Saldo Seabank lewat Shopeepay
Bagaimana cara isi Saldo Seabank lewat Shopeepay? Simak selengkapnya.

Cara isi Saldo Seabank dapat dilakukan dari berbagai cara. Salah satunya adalah melalui Shopeepay.

Cara Print Foto di Photoshop agar Terlihat Bagus, Sudah Tahu?

Adapun untuk Cara isi saldo Seabank lewat Shopeepay, pastikan Anda terlebih dahulu memiliki akun Shopee. Apabila sudah, ikuti langkah-langkah di bawah ini:

  1. Buka aplikasi Shopee
  2. Pilih Shopeepay
  3. Pilih tarik dana
  4. Pilih Bank Seabank Indonesia sebagai bank penerima
  5. Tentukan jumlah saldo yang ingin ditarik
  6. Konfirmasi detail penarikan dana
  7. Masukkan 6 digit kode untuk proses pengisian saldo

Selain lewat Shopeepay, mengisi saldo Seabank juga dapat melalui ATM. Pastikan Anda menemukan mesin ATM terdekat lebih dahulu.

Adapun cara isi saldo Seabank melalui ATM dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut. Perhatikan baik-baik:

  1. Masukan kartu ATM SeaBank ke mesin ATM
  2. Masukkan PIN anda
  3. Pilih top up atau isi saldo
  4. Pilih Seabank di bagian pengisian saldo.
  5. Masukkan jumlah saldo dan kemudian ikuti arahan yang diberikan.

Setelahnya Anda tinggal mengecek apakah saldo Anda sudah bertambah atau belum. Apabila belum masuk, bisa menghubungi costumer service.

Pada intinya Seabank memberikan banyak kemudahan dalam bertransaksi. Namun begitu, untuk bertarnsaksi Anda tentu harus memiliki saldo.

Cara Memasang Infocus ke Laptop untuk Presentasi, Lengkap Solusi Trouble

Selain lewat Shopeepay dan mengisi di mesin ATM, ada berbagai cara lain yang dapat dilakukan apabila Anda ingin mengisi Saldo. Tentukan mana sesuai kenyamanana Anda.

Pastikan pula sebelum Anda mengisi saldo, nomor rekening Anda benar. Tujuannya agar terhindar dari salah kirim saldo yang pada akhirnya merugikan.

Demikian tadi tentang cara isi Saldo Seabank lewat Shopeepay yang mudah dan tidak perlu memakan waktu lama. Semoga bermanfaat. *

Berita Populer

01

Cara Menggunakan Dongle Wi-Fi ke TV, Praktis Alias Tanpa Ribet

02

Anime Romance Terbaik! Nonton Honey Lemon Soda Episode 1 – 12 END Sub Indo Lengkap di Tempat Streaming Resmi

03

Nonton S-Rank Monster no Behemoth dakedo Episode 1 – 12 END Sub Indo, Anime Ecchi Reinkarnasi Terbaru

04

Cara Mendapatkan Saldo Gratis dari DANA, Berpeluang Dapat Rupiah

05

Nonton Sentai Red Isekai de Boukensha ni Naru Episode 1 – 12 END Sub Indo, Anime Power Ranger di Isekai Terbaru Lengkap

Berita Terbaru