Aplikasi
Beranda / Aplikasi / Cara Install Satu Sehat di Android, Panduan Lengkap

Cara Install Satu Sehat di Android, Panduan Lengkap

cara install aplikasi satu sehat di Android
Berikut ini adalah cara install aplikasi satu sehat di Android

SANEPO.COM – Bagaimana cara install Satu Sehat di Android? Apakah ada perbedaan? Simak langkah-langkahnya berikut ini.

Aplikasi Satu Sehat Mobile dari Kementerian Kesehatan kini dapat diunduh di ponsel Android.

Dengan tujuan mempermudah akses informasi kesehatan, aplikasi ini merupakan pembaruan dari aplikasi sebelumnya, PeduliLindungi.

Dalam artikel ini, kami akan membahas Cara install satu sehat di Android dengan langkah-langkah yang jelas dan mudah diikuti.

Langkah-langkah Cara install Satu Sehat di Android

cara install aplikasi Satu Sehat di Android
Berikut ini adalah cara install aplikasi Satu Sehat di Android yang penting untuk diketahui.

Untuk mengunduh aplikasi Satu Sehat Mobile, Anda perlu mengikuti beberapa langkah sederhana. Berikut adalah cara install Satu Sehat di Android:

Cara Sambungkan Akun TikTok ke Capcut, Edit dan Share Video FYP Kian Mudah

  1. Buka PlayStore di ponsel Anda.
  2. Cari “Satu Sehat Mobile” pada kolom pencarian.
  3. Anda akan menemukan aplikasi dengan nama PeduliLindungi namun dengan ikon baru yang menunjukkan aplikasi Satu Sehat.
  4. Klik “Install” dan tunggu hingga proses instalasi selesai.
  5. Setelah terinstal, klik “Buka” untuk memulai aplikasi.
  6. Pilih “Masuk ke aplikasi”. Jika sudah memiliki akun, klik “Masuk”, atau jika baru, klik “Daftar” untuk membuat akun baru.
  7. Masukkan nomor telepon atau email yang digunakan untuk pendaftaran.
  8. Klik “Masuk” dan masukkan kode verifikasi yang akan dikirimkan ke WhatsApp atau email Anda.
  9. Klik “Lanjut” dan centang pada bagian persetujuan syarat dan kebijakan privasi, kemudian klik “Saya Setuju”.

Setelah mengikuti langkah-langkah cara install satu sehat di Android di atas, Anda sudah bisa menggunakan aplikasi Satu Sehat Mobile dan menikmati berbagai fitur yang tersedia.

Fitur Menarik di Satu Sehat Mobile

Aplikasi Satu Sehat Mobile menawarkan berbagai fitur yang berguna dalam memantau kesehatan Anda. Beberapa di antaranya adalah:

  • Riwayat Vaksinasi: Memudahkan Anda untuk melihat catatan vaksinasi yang telah diterima.
  • Hasil Tes Antigen dan PCR: Dapatkan hasil tes COVID-19 secara langsung dalam aplikasi.
  • Pindai QR Code saat Check-in: Mempermudah proses check-in di fasilitas kesehatan.

Ke depannya, aplikasi ini akan terus dikembangkan dengan tambahan fitur seperti catatan rekam medis, hasil pemeriksaan laboratorium, dan
catatan imunisasi anak.

Transformasi dari PeduliLindungi ke Satu Sehat

Wakil Menteri Kesehatan, Dante Saksono Harbuwono, menjelaskan bahwa aplikasi Satu Sehat Mobile bertujuan untuk menyederhanakan pelaporan kesehatan yang dilakukan oleh tenaga kesehatan.

Dengan aplikasi baru ini, pelaporan yang sebelumnya melibatkan lebih dari 400 aplikasi kini dapat disederhanakan menjadi hanya 8 pelaporan.

Cara Ganti Email BPJS Kesehatan yang Lupa, Bisa Lewat JKN Mobile

Hal ini menjadikan aplikasi Satu Sehat Mobile sebagai platform yang mengintegrasikan data rekam medis pasien ke dalam satu sistem.

Dengan demikian, aplikasi ini tidak hanya mempermudah akses informasi kesehatan tetapi juga meningkatkan efisiensi dalam pelaporan kesehatan di seluruh Indonesia.

Dengan langkah-langkah cara install satu sehat di Android yang mudah diikuti, Anda kini bisa melakukan cara install Satu Sehat di Android tanpa kesulitan.

Aplikasi ini tidak hanya memberikan kemudahan akses informasi kesehatan, tetapi juga memiliki berbagai fitur yang bermanfaat bagi pengguna.

Pastikan Anda mengunduh aplikasi ini dan memanfaatkan semua layanan yang ditawarkannya demi kesehatan yang lebih baik.

Cara Aktifkan Brimo Tanpa Harus ke Bank, Kemudahan Bertransaksi

Berita Populer

01

Cara Menggunakan Dongle Wi-Fi ke TV, Praktis Alias Tanpa Ribet

02

Anime Romance Terbaik! Nonton Honey Lemon Soda Episode 1 – 12 END Sub Indo Lengkap di Tempat Streaming Resmi

03

Nonton S-Rank Monster no Behemoth dakedo Episode 1 – 12 END Sub Indo, Anime Ecchi Reinkarnasi Terbaru

04

Cara Mendapatkan Saldo Gratis dari DANA, Berpeluang Dapat Rupiah

05

Nonton Sentai Red Isekai de Boukensha ni Naru Episode 1 – 12 END Sub Indo, Anime Power Ranger di Isekai Terbaru Lengkap

Berita Terbaru