SANEPO.COM – kali ini tim sanepo akan membagikan tutorial tentang cara buat kolase foto Aesthetic menggunakan alat editing sederhana.
Foto kolase atau photo collage adalah sebuah foto yang terdiri atas komposisi beberapa foto dan hanya dipisahkan menggunakan bingkai dengan bentuk bulat, kotak-kotak, persegi panjang, atau persegi.
Biasanya, kolase foto terdiri atas beberapa macam foto yang saling berhubungan, seperti momen di kampus, pernikahan, engagement, dan yang lain sebagainya.
Saat ini, teknologi aplikasi mobile membuat kamu lebih mudah saat akan menyusun kolase foto aesthetic. Pilihan aplikasinya juga sangat beranekaragam.
Sehingga, membuat foto kolase bisa dilakukan dalam jangka waktu yang tidak lama. Lantas, bagaimana cara membuat kolase foto agar terlihat aesthetic. Simak pembahasannya di bawah ini.
Cara Buat Kolase Foto Aesthetic Menggunakan Google Photos
Salah satu aplikasi yang dapat kamu gunakan untuk membuat kolase foto adalah Google Photos. Aplikasi ini sudah pasti ada sebagai bawaan dari smartphone Android kamu. Berikut langkah-langkahnya.
- Buka aplikasi Google Photos pada smartphone Android kamu. Lalu, kamu pilih Asisten.
- Selanjutnya, maka akan muncul beberapa menu, silahkan kamu pilih kolase.
- Jika sudah, maka akan muncul foto yang terdapat pada perangkat kamu maupun yang ada pada Google Photos. Kamu tinggal memilih beberapa foto yang akan dijadikan satu bingkai.
- Dalam beberapa saat, maka foto kolase akan tersusun dengan sendirinya.
Cara Membuat Kolase Foto Menggunakan Aplikasi PlayStore
Cara yang selanjutnya adalah dengan membuat kolase dengan aplikasi Photoshoot. Step by step-nya akan dijelaskan pada poin yang ada di bawah berikut ini.
- Yang Pertama, kamu buka aplikasi Photoshoot. Setelah itu, kamu klik file lalu new.
- Selanjutnya, klik view dan dilanjutkan dengan memilih new guide layout.
- Jika sudah, maka kamu dapat mulai membuat guide vertikal dan horizontal.
- Klik new layer dan pilih lah rectangular marquee tool.
- Kamu dapat memilih warna sesuai dengan keinginan atau tema foto.
- Pilih lah area yang paling pertama untuk disisipkan gambar.
- Klik bagian kanan, lalu kamu pilih lah Fill.
- Ulangi langkah ke 4 hingga langkah ke 7. Lalu, isi lah dengan foto yang ingin kamu jadikan kolase
Cara Cetak Foto Kolase Di Wallfame
Setelah kamu menyusun kolase foto yang aesthetic, tentunya harus dicetak agar menjadi kenangan indah di dalam hidup. Salah satu percetakan yang disarankan yaitu menggunakan Wallfame.
Kamu bisa mencetak foto semudah menggeser layar smartphone. Sebab, kamu hanya perlu meng-upload foto ke wallfame.com, maka pihak percetakan.
Akan langsung mencetak sekaligus membingkainya. Setelah itu, akan dikirimkan ke alamat rumah kamu. Dalam proses pemasangannya di dinding pun juga sangat praktis.
Kamu tidak perlu untuk menancapkan paku terlebih dahulu. Tinggal tempel saja bingkai fotonya. Sebab, pada bagian belakang bingkai, sudah dilengkapi dengan perekat bawaan.
Yang dapat langsung menempel di dinding rumah kamu. Sehingga, bingkai tidak akan meninggalkan bekas yang mengganggu pemandangan saat mau dipindahkan.
Penutup
Demikianlah sedikit ulasan singkat yang bisa kami sampaikan mengenai cara buat kolase foto Aesthetic semoga pembahasan kali ini bisa bermanfaat untuk kamu. Terimakasih