Cara langganan Netflix via Indomaret/Dok.twitter.com/

SANEPO.COM – Anda yang tak memiliki kartu kredit tapi ingin memiliki akun premium, perlu mengetahui mengenai cara berlangganan Netflix via Indomaret.

Banyak yang mencari tahu bagaimana cara berlangganan Netflix via Indomaret dengan berbagai alasan.

Anda bisa mengetahui beberapa hal mengenai cara berlangganan Netflix via Indoaret juga pilihan paket yang tersedia.

Menonton film, serial atau konten video lainnya kini bisa sangat mudah dilakukan hanay dengan sebuah ponsel saja.

Bahkan untuk berlangganan ataupun melakukan pembayarannya pun beragam, sehingga Anda lebih mudah menentukan pilihan.

Seperti aplikasi online Netflix yang telah akrab dan menjadi plihan banyak kalangan di Indonesia.

Pilih Paket dan Cara Berlangganan Netflix

Saat ini ada banyak kemudahan yang bisa Anda temukan termasuk saat ingin menonton film atau video lainnya.

Hanya dengan berlangganan aplikasi online seperti Netflix, Anda bisa menonton dimana dan kapan saja tanpa ada batasan.

Namun, untuk bisa menikmati semua tayangannya, Anda perlu memiliki akun premium alias berlangganan.

Sayangnya Anda perlu memiliki rekening kartu kredit atau dompet digital untuk bisa berlangganan di Netflix.

Tak heran bila ada yang mencari tahu cara untuk dapat berlangganan dengan pembayaran melalui minimarket Indomaret.

Berikut ini pilihan paket untuk berlangganan Netflix juga penjelasan mengenai cara membayar lewat Indomaret.

Paket Langganan Netflix

Anda yang ingin berlangganan aplikasi video streaming Netflix, bisa memilih slaah satu paket di bawah ini.

  1. Paket Mobile dengan biaya berlangganan setiap bulannya Rp54.000, Anda bisa menikmati tayangan yang beresolusi maksimum 480p di perangkat ponsel serta tablet.
  2. Paket Basic dengan biaya berlangganan Rp120.000 per bulan, Anda bisa menikmati tayangan beresolusi maksimum 480p di perangkat ponsel, tablet, komputer, dan TV.
  3. Paket Standard dengan harga Rp153.000 per bulan, Anda bisa menonton tayangan beresolusi maksimum 1080p di semua perangkat.
  4. Paket Premium dengan biaya langganan Rp186.000 tiap bulan, dimana Anda bisa menikmati tontonan beresolusi hingga 4K+HDR di semua perangkat.

Cara Bayar Paket Netflix di Indomaret

Seperti pada aplikasi video streaming lainnya, cara pembayaran paket berlangganan Netflix tak jauh berbeda.

Anda bisa membayar paket berlangganan Netflix menggunakan kartu kredit ataupun debit.

Meski begitu, Anda yang ingin mencoba membayar Netflix melalui gerai mini market seperti Indomaret, masih ada cara lainnya.

Anda bisa mengunduh dan pasang aplikasi perbankan terlebih dahulu dan mengisi saldo rekening di Indomaret.

Dengan saldo yang telah terisi di Indomaret, Anda bisa melakukan pembayaran paket Netflix yang telah dipilih.

Hal tersebut karena hingga saat ini Netflix belum menyediakan metode pembayaran melalui mini market seperti Indomaret.

Itulah penjelasan mengenai paket atau akun premium dan cara berlangganan Netflix via Indomaret.

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Sanepo Google News
Sanepo Telegram Channels
Sanepo WhatsApp Channels
Avatar photo

Dina Rosdiana

Dina, vlogger gadget, paling jitu rekomendasi tech. Selalu pas, nggak pernah salah pilih!