Sanepo.com – Menggunakan rumus pengurangan di Spreadsheet menjadi salah satu solusi untuk mempercepat proses perhitungan data, Karna rumus ini bisa memberikan banyak kemudahan. Kamu bisa mendapatkan informasi hasil pengurangan dengan sangat cepat dan juga tepat sesuai data yang sebenarnya.
Pengurangan memang sangat penting dalam banyak project yang dibuat menggunakan Spreadsheet, Khususnya ketika membuat project yang berkaitan dengan perhitungan data angka dan pengurangan bisa digunakan sesuai kebutuhan. Rumus Pengurangan di Spreadsheet bisa digunakan dengan mudah.
Menggunakan Rumus Pengurangan di Spreadsheet
Semuanya bisa menjadi lebih mudah ketika menggunakan rumus fungsi dalam proses pengerjaannya, Karna rumus bisa menyelesaikan setiap project dengan cepat. Salah satunya rumus pengurangan di Spreadsheet yang bisa dengan cepat mengurangi nilai sesuai sintaks yang dituliskan.
Cara Menggunakan Rumus Pengurangan di Spreadsheet
- Buka Spreadsheet
- Siapkan data nilai yang akan dikurangi menggunakan rumus pengurangan
- Gunakan sintaks ini:
=MINUS(value1,value2) - Setelah memasukan rumus, Tekan tombol Enter
- Selesai.
Contoh:
Rumus pengurangan di Spreadsheet bisa digunakan dengan mudah, Nilai yang digunakan di dalamnya bisa ditulis secara langsung di dalam rumus ataupun melalui referensi sel. Sehingga kamu bisa menentukan sendiri metode yang akan digunakan dalam pengurangan nilai di Sheet spreadsheet.
Semua rumus bisa digunakan dengan mudah, Kamu akan menemukan sintaks yang harus dituliskan untuk menggunakan rumus ketika memasukan fungsi yang diinginkan. Begitu juga dalam penggunaan rumus pengurangan di Spreadsheet, Kamu bisa melihat sintaks pada proses penggunaan rumusnya.
Spreadsheet memiliki banyak rumus fungsi yang bisa membantu dalam setiap proses pengerjaan project, Sehingga hasilnya akan menjadi lebih bagus dan tepat. Khususnya dalam pengelolaan data, Kamu bisa menggunakan rumus perhitungan dasar untuk menyelesaikan tugas yang berkaitan dengan angka.
Dengan menggunakan rumus pengurangan di Spreadsheet untuk mengurangi suatu nilai, Maka prosesnya akan lebih cepat. Kamu bisa mengikuti setiap langkah dalam tutorial di atas untuk mempraktikan proses perhitungan data menggunakan rumus pengurangan sederhana di Spreadsheet.
#Rumus Pengurangan Spreadsheet #Rumus Minus Spreadsheet