Teknologi
Beranda / Teknologi / Cara Menggunakan Rumus MAX di Spreadsheet Untuk Mencari Nilai Tertinggi atau Terbesar dari Kumpulan Data

Cara Menggunakan Rumus MAX di Spreadsheet Untuk Mencari Nilai Tertinggi atau Terbesar dari Kumpulan Data

Cara Menggunakan Rumus MAX di Spreadsheet Untuk Mencari Nilai Tertinggi atau Terbesar dari Kumpulan Data
Sumber Gambar: Screenshot https://docs.google.com/spreadsheets/d/

Sanepo.com – Menggunakan rumus MAX di Spreadsheet / Google Sheet untuk mencari nilai tertinggi atau terbesar bisa menjadi solusi untuk semua pengguna, Karna rumus MAX memiliki fungsi tersebut. Sehingga pencarian data tertinggi dari suatu kumpulan data bisa diselesaikan dengan cepat dan tepat sesuai data yang sebenarnya.

Rumus dasar Spreadsheet banyak digunakan dalam banyak project yang dibuat menggunakan Spreadsheet, Sehingga kamu harus mengetahui semua rumus dasarnya. Salah satunya adalah rumus MAX di Spreadsheet / Google Sheet yang digunakan untuk menemukan nilai tertinggi atau terbesar dari suatu kumpulan data.

Table of Contents

Menggunakan Rumus MAX di Spreadsheet

Semua rumus di Google Sheet / Spreadsheet memiliki fungsi yang berbeda dan bisa digunakan sesuai dengan kebutuhannya, Sehingga penggunaannya harus dipahami secara menyeluruh. Begitu juga dengan rumus MAX di Spreadsheet yang digunaakn untuk menemukan nilai tertinggi atau terbesar.

Cara Menggunakan Rumus MAX di Spreadsheet Untuk Mencari Nilai Tertinggi atau Terbesar

  1. Buka Google Sheet / Spreadsheet
  2. Siapkan data angka atau nilai yang akan dicari nilai tertinggi (Terbesar)
  3. Kemudian gunakan rumus MAX dengan sintaks:
    =MAX(number1, [number2], …) atau =MAX(Range cells)
  4. Setelah memasukan rumus, Tekan Enter
  5. Selesai.

Contoh:

Cara Menggunakan Rumus MAX di Spreadsheet Untuk Mencari Nilai Tertinggi atau Terbesar dari Kumpulan Data

Cara Menggunakan Rumus UNIQUE di Spreadsheet untuk Mencari Data Unik Dalam Suatu Kumpulan Data

Rumus Max di Spreadsheet bisa digunakan dengan mudah untuk mencari nilai tertinggi atau terbesar dari suatu kumpulan data yang sangat banyak, Sehingga prosesnya menjadi sangat cepat. Teknik dalam pengelolaan data memang sangat banyak dan menggunakan rumus yang tepat adalah salah satu caranya.

Menemukan nilai tertinggi atau terbesar dalam suatu kumpulan data merupakan langkah penting dalam banyak project Spreadsheet, Salah satunya dalam penyusunan raport sekolah. Kamu bisa menemukan nilai tertinggi dari banyaknya siswa dengan menggunakan rumus MAX di Spreadsheet (Google Sheet).

Google Sheet memang sangat tepat digunakan untuk menemukan nilai tertinggi dari suatu kumpulan data, Karna rumus MAX bisa digunakan untuk menyelesaikannya. Dengan menggunakan rumus fungsi, Maka prosesnya akan menjadi semakin cepat dan hasilnya tepat sesuai data.

Dengan menggunakan rumus di Spreadsheet untuk menyelesaikan tugas yang diterima, Maka kamu bisa lebih cepat mengerjakannya. Karna rumus fungsi yang tersedia bisa memberikan kemudahan untuk semua pengguna dalam menggunakan rumus ataupun mendapatkan hasil yang dibutuhkannya.

#Rumus MAX Spreadsheet #Fungsi Max Spreadsheet

Penjelasan Range Cell Excel, Gabungan Dari Beberapa Cell Yang Digunakan Dalam Rumus dan Project

Berita Populer

01

Cara Menggunakan Dongle Wi-Fi ke TV, Praktis Alias Tanpa Ribet

02

Anime Romance Terbaik! Nonton Honey Lemon Soda Episode 1 – 12 END Sub Indo Lengkap di Tempat Streaming Resmi

03

Nonton S-Rank Monster no Behemoth dakedo Episode 1 – 12 END Sub Indo, Anime Ecchi Reinkarnasi Terbaru

04

Cara Mendapatkan Saldo Gratis dari DANA, Berpeluang Dapat Rupiah

05

6 Fakta dan Kekuatan Luna Wright Dr Stone, Dokter Cantik Jadi Penyusup dan Cinta Pada Senkuu

Berita Terbaru