cara nonton Drakor di MyDrakor
cara nonton Drakor di MyDrakor

SANEPO.COM Sudah tahu belum, bagaimana cara nonton Drakor di MyDrakor? Jangan sampai kamu tidak tahu cara ini, karena bisa ketinggalan informasi menarik tentang dunia Drama Korea.

Cara nonton Drakor di MyDrakor sebenarnya sangat mudah sekali. Ada beberapa cara yang bisa kamu terapkan, yakni menggunakan situs resminya atau lewat aplikasi.

Kedua cara nonton Drakor di MyDrakor ini semuanya gratis. Sehingga bisa diakses melalui perangkat laptop atau HP Android dengan mudah. 

Namun sebelum membahas lebih jauh tentang cara menonton Drama Korea, kamu perlu menyimak informasi tentang MyDrakor ID berikut.

Sekilas Tentang MyDrakor ID

Sebelumnya kamu harus tahu, MyDrakor merupakan sebuah platform yang menyediakan berbagai macam film dan Drama secara gratis. 

Platform ini mirip seperti Netflix, VIU, atau bahkan Maxstream. Karena terdapat platform berbentuk aplikasi dan situs website yang dapat digunakan untuk nonton. 

Hanya saja, MyDrakor merupakan platform yang ilegal. Jadi semua konten yang ada di dalamnya tidak resmi. 

Meski begitu, semua konten film dan drama yang ada di dalamnya tetap bisa dinikmati secara garis oleh pengguna.

Hanya saja, pada aplikasi atau website tersebut memang terdapat iklan. Mungkin kamu akan sedikit terganggu dengan adanya iklan yang ada di halaman website. 

Jika kamu tidak ingin mendapati iklan, kamu bisa aktifkan fitur adblock di browser yang kamu gunakan. Dengan begitu kamu bisa lebih santai menonton semua konten yang ada. 

Cara Nonton Drakor di MyDrakor

cara nonton Drakor di MyDrakor
cara nonton Drakor di MyDrakor

Pertama, kamu bisa nonton film dan Drama Korea melalui website resminya. Drakor yang ada di dalam website ini bisa kamu putar secara online maupun offline. 

Jika kamu ingin memutar secara offline, maka kamu perlu mengunduhnya terlebih dahulu. Dengan begitu kamu bisa langsung nonton tanpa mengaktifkan data. 

Lantas bagaimana cara nonton Drama Korea 1080p melalui situs MyDrakor? Mari simak tahapan-tahapan dari sanepo berikut ini.

  • Pertama, buka browser di HP kamu. 
  • Kemudian kunjungi situs https://www.mydrakor.id/
  • Pada halaman tersebut, kamu akan menemukan berbagai film dan Drama Korea yang siap ditonton. 
  • Untuk mencari film dan drama kesukaanmu, kamu bisa klik kolom pencarian.
  • Kemudian ketik judul Drakor yang ingin kamu tonton, lalu klik cari. 
  • Nantinya akan muncul hasil drakor yang kamu maksud. 
  • Klik drama tersebut, kemudian klik tonton online. 
  • Dengan begitu, maka kamu bisa langsung memutar film dan Drama Korea secara online.

Cara Nonton Drama Korea Melalui Aplikasi MyDrakor

Selain menonton menggunakan situs resminya, kamu juga bisa nonton Drakor melalui aplikasi MyDrakor APK. 

Sebenarnya antara situs dan aplikasi tidak memiliki perbedaan yang begitu jauh. Hanya saja versi aplikasi ini bisa lebih mudah, karena pengguna bisa menambah ke daftar playlist. 

Untuk menonton film dan Drama Korea melalui aplikasi MyDrakor, kamu bisa mengikuti langkah-langkah berikut.

  • Pertama, silahkan buka situs https://mydrakor.id/apku.php
  • Silahkan pilih “MyDrakor Android smartphone” untuk mengunduh aplikasi versi Android.
  • Setelah terunduh, kamu bisa langsung menginstal aplikasi tersebut.
  • Kemudian buka aplikasi MyDrakor yang telah terinstal. 
  • Selanjutnya silahkan cari film dan Drama Korea yang ingin ditonton. 
  • Klik film tersebut, lalu klik tonton online atau tombol play. 
  • Dengan demikian maka Drakor akan langsung bisa diputar secara online.

Penutup

Nah itulah beberapa cara nonton Drakor di MyDrakor yang dapat kamu terapkan. Cara di atas cukup mudah bukan? Semoga informasi kali ini dapat bermanfaat dan menambah wawasan.

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Jafarull

Jafarull Afan

Jafarull, geek teknologi, selalu review & update terbaru. Hobinya? Ngulik gadget terkini!