Rekomendasi laptop 15 jutaan 2024/Dok.ruanglaptop.com/

SANEPO.COM – Membaca rekomendasi laptop editing dibawah 10 juta bisa sangat membantu sebelum Anda membeli perangkat tersebut.

Bagi Anda yang tak terlalu paham mengenai spesifikasi, rekomendasi laptop editing dibawah 10 juta diperlukan untuk mengambil keputusan.

Anda bisa menemukan beberapa tulisan mengenai rekomendasi laptop editing dibawah 10 juta di laman internet.

Ada banyak tipe dan merek laptop dengan harga murah hingga yang mahal dipasaran saat ini.

Namun, bila Anda membutuhkan laptop untuk pekerjaan berat seperti editing, rendering, atau bermain game alias gaming, harus memilih spesifikasi khusus.

Hal tersebut agar tak mengalami kendala atau gangguan saat tengah melakukan editing dimana prosesnya tak boleh terhenti ditengah-tengah.

Ada banyak laptop untuk spesifikasi pekerjaan tersebut termasuk yang harganya dibawah 10 juta.

Editing atau Gaming, Ini Laptop Dibawah 10 Juta yang Terbaik

Anda yang berencana membeli laptop untuk pekerjaan editing, akan tetapi harga dibawah 10 juta tak perlu khawatir.

Ada empat rekomendasi untuk laptop editing dengan harga terjangkau dan spesifikasi hebat.

Lenovo L340-151RH

Rekomendasi pertama untuk editing yaitu Lenovo L340-151RH yang lebih dikenal sebagai laptop gaming.

Dilengkapi prosesor Intel Core i5 9300H, layar berukuran 15.6 inci, dan resolusi 1920 x 1080 piksel.

Ditambah dengan RAM 8 GB DDR4, storage 1 TB HDD, daya tahan baterai hingga 9.5 jam, membuat Anda dapat menyelesaikan editing tanpa hambatan.

Asus TUF FX505DT

Laptop Asus ini dibekali prosesor AMD Ryzen 5 3550H, kartu grafis Nvidia GTX 1650 4 GB, dan sistem operasi Windows 10 Home.

Dilengkapi layar berukuran 15.6 inci, resolusi 1920 x 1080 piksel, RAM 8 GB, storage 512 SSD, Anda tak akan kesulitan untuk menyimpan hasil editing.

Apalagi laptop Asus terkenal dengan ketangguhannya terutama untuk bermain game online atau gaming.

MSI GF63 9RCX

Laptop berikutnya yang masuk dalam rekomendasi terbaik untuk harga dibawah 10 juta adalah MSI GF63 9RCX.

Dilengkapi prosesor Coffeelake Refresh i5-9300H, layar 15.6 inci dengan resolusi 1920 x 1080 piksel membuat Anda nyaman berlama-lama menatapnya.

Ditambah dengan RAM 8 GB DDR4, storage 256 GB SSD, dan kartu grafis Nvidia GeForce GTX 1050 Ti, produk dari merek ternama ini tak akan mengecewakan.

Lenovo Ideapad Slim 5

Rekomendasi terakhir untuk laptop editing adlah Lenovo Ideapad Slim 5 yang juga sangat cocok gaming.

Dibekali penyimpanan 512 Gb SSD, RAM 8 GB DDR4, serta kartu grafis AMD Radeon Graphics, Anda akan lancar melakukan editing.

Apalagi laptop ini menggunakan prosesor AMD Ryzen 7 5700U, layar berukuran 14 inci Full HD, serta backlit keyboard finger print.

Itulah empat rekomendasi laptop editing dibawah 10 juta terbaik dengan spesifikasi menakjubkan.

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Avatar photo

Dina Rosdiana

Dina, vlogger gadget, paling jitu rekomendasi tech. Selalu pas, nggak pernah salah pilih!