SANEPO – kali ini tim sanepo akan membagikan tutorial tentang cara setor tunaі BCA lewat Indomaret, Kegiatan perbankan menjadi sesuatu yang umum dilakukan oleh banyak orang untuk tujuan tertentu mulai dari pengiriman uang, transfer, penarikan tunai dan juga aktivitas lainnya.
Bank BCA merupakan suatu bank yang dimana paling populer yang sudah menyediakan banyak pilihan jika ingin melakukan penyetoran uang tunai bisa dengan datang langsung ke Bank BCA.
Kamu bisa juga dengan melakukan penyetoran tunai dengan melalui atm setor tunai bca dan juga bisa juga dengan setor lewat indomaret ataupun alfamart.
Cara Setor Tunaі BCA lewat Indomaret
Sebelum kamu melakukan transfer tunai di indomaret terdekat dan juga setor tunai bca di alfamart yang terdekat maka kamu harus menyiapkan hal yang perlu kamu siapkan.
Seperti no rekening, nama penerimanya, dan juga identitas dari penerima. bisa juga dengan nomor telepon jika nantinya dibutuhkan.
Jangan lupa juga untuk mempersiapkan uang yang akan kamu setorkan dan juga biaya administrasi yang nantinya akan dikenakan. Jika sudah berikut panduan lengkap cara setor tunai BCA di indomaret.
- Silahkan kamu datang langsung ke indomaret terdekat.
- Langsung temui kasir indomaret dan juga utarakan maksud tujuan kamu yaitu akan melakukan setor tunai di BCA.
- Maka nantinya kasir indomaret akan langsung menanyakan mengenai nama orang yang menerima, no rekening dan juga jumlah uang yang akan kamu setorkan.
- Jika datanya sudah di input, silahkan untuk serahkan uang setoran sesuai dengan besarannya beserta biayanya, umumnya akan dikenakan biaya dari 15 ribu sampai 25 ribu.
- Tunggu beberapa saat sampai kasir menyelesaikan prosesnya.
- Jika sudah selesai maka kasir akan memberikan struk penyetoran sesuai dengan no rekening kamu atau no rekening tujuan.
- selesai.
Bagaimana caranya mudah bukan, mungkin hal ini bisa kamu lakukan jika memang kamu tidak ingin repot-repot dan t mengantri lama di kantor bank bca.
Biaya Admin Setor Tunai BCA
Bagi yang belum tahu berapa biaya admin setor tunai bca, kamu tidak akan di pungut biaya jika menggunakan layanan bca langsung seperti menggunakan atm setor tunai bca, ataupun melakukan penyetoran di bank bca.
Jika kamu datang langsung ke gerai indomaret ataupun alfamart maka biaya admin yang dikenakan untuk melakukan setor tunai bca sebesar Rp 15.000 Sampai Rp 25.000 sesuai dengan besar setor tunainya.
Setor Tunai BCA tanpa Menggunakan Kartu
- Silahkan kamu buka aplikasi mbangking bca lalu klik mBCA.
- Masukkan user id yang kamu miliki jangan sampai id-nya salah.
- Klik menu cardless, selanjutnya kamu klik menu setor tunai.
- Tentukan nomor rekening kamu sendiri ataupun nomor rekening yang lain.
- Klik ya untuk melanjutkannya dan juga masukkan kode pin bca kamu.
- Maka nantinya kamu akan mendapatkan enam digit kode transaksi
- Di atm BCA setor tunai.
- Pilih menu transaksi tanpa menggunakan kartu.
- Silahkan kamu masukkan nomor mbangking bca kamu dan juga enam kode digit transaksi yang telah kamu simpan sebelumnya.
- Selanjutnya kamu masukan uang sesuai dengan transaksi yang kamu inginkan di mesin atm tersebut.
- Tunggu sampai struknya keluar dan cek apakah sudah benar nilainya atau belum.
- Selesai.
Penutup
Demikianlah sedikit ulasan singkat yang bisa kami sampaikan mengenai cara Setor Tunaі BCA lewat Indomaret semoga pembahasan kali ini bisa bermanfaat. Terimakasih