cara nonton Drakor lengkap di YouTube
cara nonton Drakor lengkap di YouTube

SANEPO.COM Bagi pecinta Drama Korea, ternyata ada beberapa cara nonton Drakor lengkap di YouTube secara gratis loh. 

Cara nonton Drakor lengkap di YouTube gratis juga sangat mudah. Kamu hanya perlu mengakses akun YouTube dan menontonnya melalui HP Android. 

Terlebih lagi, cara nonton Drakor lengkap di YouTube ini juga menyediakan subtitle dalam berbagai bahasa. Misalnya saja bahasa Indonesia, Inggris, dan Korea.

Hal ini memungkinkan kamu untuk bisa belajar bahasa sambil menonton drama Korea. Untuk lebih jelasnya, kamu bisa menyimak informasi berikut.

Cara Nonton Drakor Lengkap di YouTube

Sekedar informasi, beberapa channel YouTube ini menghadirkan film dan Drakor secara gratis beseta informasi terbaru seputar dunia Drama dan film. 

Kira-kira bagaimana sih cara agar kita dapat nonton drama Korea di YouTube? Simak pemaparan dari sanepo berikut.

1. KBS World TV

cara nonton Drakor lengkap di YouTube
cara nonton Drakor lengkap di YouTube

Dimana kita bisa nonton drakor gratis? Salah satu kanal YouTube yang dapat kamu manfaatkan untuk nonton Drakor yakni KBS World TV. 

Channel YouTube ini merupakan milik perusahaan sebuah stasiun televisi di Korea. Biasanya, channel ini menghadirkan berbagai genre drama. 

Misalnya saja genre romantis, action, komedi, misteri, hingga thriller. Kamu hanya perlu mengunjungi channel tersebut. Setelah itu silahkan tonton dramanya melalui menu playlist. 

2. Tvn D Story

Selanjutnya kamu bisa nonton Film Korea di YouTube subtitle Indonesia melalui channel Tvn D Story. 

Hingga artikel ini dibuat, channel YouTube ini telah mendapatkan 1.88 juta subscriber. Melalui channel ini, kamu bisa menyaksikan acara drama dan film Korea Selatan secara gratis. 

Hanya saja, judul dan tulisan yang digunakan menggunakan bahasa Korea. Akan tetapi, tersedia juga subtitle Indonesia dan Inggris yang memudahkanmu nonton Drakor.

3. Asian Crush

Selanjutnya ada channel YouTube bernama Asian Crush. Channel YouTube ini menyuguhkan berbagai tonton menarik seperti film Asia, Drama Korea, dan lainnya. 

Channel dengan jumlah 3.33 juta subscriber itu menghadirkan film dengan kualitas tinggi. Kamu hanya perlu mengunjungi channel tersebut dan menontonnya. 

4. PlayList Global

cara nonton Drakor lengkap di YouTube
cara nonton Drakor lengkap di YouTube

Channel drama Korea subtitle Indonesia yang selanjutnya yaitu PlayList Global. Kanal yang satu ini juga menghadirkan Drama dan film keren. 

Bagi kamu yang ingin mendapatkan Drama dengan bahasa dan subtitle Indonesia, kamu bisa mengunjungi channel Playlist Indonesia.

Tujuannya agar masyarakat Indonesia bisa mendapatkan informasi serta konten seputar dunia Drama Korea hingga K-Pop.  

5. KOK (King of Korean-Drama) TV

Jika kamu ingin nonton drama Korea gratis subtitle Indonesia, kamu bisa mampir ke channel YouTube KOK (King of Korean-Drama) TV.

Channel ini memiliki jumlah 1.74 subscriber dan menghadirkan konten Drama serta film asia. 

Hanya saja judul dan tulisan yang digunakan menggunakan bahasa Korea. Tetapi hal ini juga bagus, karena kamu bisa sekaligus belajar. 

6. Dingo K-Drama

Selanjutnya kamu bisa menyaksikan Drama Korea yang tayang di YouTube Dingo K-Drama. Channel YouTube ini memiliki jumlah 1.09 juta subscriber. 

Kamu tidak hanya disuguhi konten Drama Korea. Tetapi kamu juga akan mendapatkan konten K-Pop dan semua hal yang masih berhubungan dengan dunia Drakor.

7. We TV Indonesia

Cara nonton drama Korea di YouTube dengan subtitle Indonesia bisa menggunakan channel YouTube We TV Indonesia.

Kanal YouTube ini menyediakan banyak sekali film dan Drama dari berbagai negara. Misalnya saja dari negara Indonesia, Malaysia, Thailand, China, hingga Korea. 

Selain kanal YouTube, kamu juga bisa menonton Drama melalui situs resmi WeTV. Jadi nantinya kamu bisa menyaksikan acara drama lebih leluasa. 

8. B-Play atau Bamboo Network TV

Terakhir, jika kamu ingin nonton Film Drakor YouTube, kamu bisa mengunjungi channel Bamboo Network TV. 

Kanal YouTube yang satu ini memiliki banyak sekali konten film dan Drama Asia, khususnya Drama Korea. 

Kualitas gambar yang ditampilkan juga cukup bagus. Selain itu, tersedia juga subtitle Indonesia dan Inggris. 

Penutup

Nah itulah beberapa cara nonton Drakor lengkap di YouTube yang dapat kamu terapkan. Cara di atas cukup mudah bukan? Semoga informasi kali ini dapat bermanfaat dan menambah wawasan.

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Jafarull

Jafarull Afan

Jafarull, geek teknologi, selalu review & update terbaru. Hobinya? Ngulik gadget terkini!