Cara deposito Seabank/Dok.inspired2write.com/

SANEPO.COM – Anda yang memiliki simpanan di bank digital mungkin membutuhkan cara menghitung bunga deposito Seabank.

Anda bisa dengan mudah mencoba cara menghitung bunga deposito Seabank dengan pilihan manuaal atau lainnya.

Ada banyak artikel di laman internet termasuk juga pada bahasan di bawah ini mengenai cara menghitung bunga deposito Seabank.

Menyimpan dana di deposito Seabank kin tengah banyak dipilih dan dilakukan karena menawarkan bunga yang lebih tinggi ketimbang yang lainnya.

Apalagi proses untuk membuka rekening simpanan baik deposito maupun tabungan di Seabank cukup mudah.

Hanya dibutuhkan KTP, ponsel pintar dan koneksi internet, dalam beberapa menit saja Anda sudah bisa memiliki rekening di Seabank.

Dua Cara Ketahui Bunga Deposito Seabank

Seabank merupakan salah satu bank digital di Indonesia yang tengah menjadi pilihan banyak kalangan terutama kaum muda.

Kemudahan dalam proses dan transaksi keuangan menjadi alasan kenapa banyak yang memilihnya.

Ditambah lagi bunga tabungan diatas bank lainnya terutama deposito dengan 7 persen per tahun, semakin menarik banyak nasabah.

Tak heran semakin banyak yang menempatkan dananya di Seabank, apalagi Anda bisa dengan mudah mengetahui besar bunga yang akan didapat.

Anda bisa mencoba menghitung sendiri besar bunga yang akan didapat atau menggunakan cara lain yang sama mudahnya.

Berikut ini dua pilihan atau cara untuk bisa mengetahui besar bunga deposito Seabank.

Hitung Bunga Deposito Seabank Sendiri

Sama seperti bank lainnya di Indonesia, saat Anda menempatkan sejumlah dana maka akan mendapat bunga sebagai keuntungannya.

Terutama bagi simpanan jenis deposito Anda bisa mendapat bunga yang lebih besar dibandingkan dengan bank lainnya di akhir tenor.

Seabank memberikan bunga 7 persen per tahun untuk deposito dan berikut cara menghitungnya.

Bunga = Pokok Penempatan x Bunga per Tahun x (jumlah hari atau tenor yang dipilih : 365)

Halaman:
1 2 Selanjutnya

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Avatar photo

Dina Rosdiana

Dina, vlogger gadget, paling jitu rekomendasi tech. Selalu pas, nggak pernah salah pilih!