Cara Melacak HP Hilang Dengan WhatsApp

SANEPO.COM – Bisakah cara melacak HP hilang dengan Whatsapp? tentu, baca artikel dari tim sanepo kali ini.

cara melacak HP hilang dengan whatsApp ini dapat kamu lakukan dengan mengikuti beberapa langkah di artikel ini.

langkah langkah cara melacak HP hilang dengan whatsApp ini juga terbilang mudah dan sederhana. simak terus sampai habis.

Hal Yang Harus Dilakukan Pada WhatsApp Saat Ponsel Kamu Hilang

JIka ponsel kamu dicuri ataupun hilang, sebaiknya kamu harus melakukan pencegahan supaya orang lain atau pencuri tidak bisa memakai akun WhatsApp.

Platform WhatsApp dijadikan pilihan paling praktis dan tepat karena kita tidak perlu lagi repot-repot mencari PIN atau ID kontak yang hanya memakan waktu saja.

Cara Melacak HP Hilang Dengan WhatsApp

Sebelum memulai untuk melacak hp kamu yang hilang melalui whatsapp, langkah awal yang harus kamu lakukan adalah mengirim lokasi terkini via Whatsapp selama 8 jam.

Hal ini dimaksudkan jika suatu saat hp kamu hilang akan tetap dapat dilacak keberadaannya melalui aplikasi WhatsApp. Simak langkahnya berikut ini.

  1. Buka dan jalankan aplikasi Whatsapp yang ada di smartphone kamu.
  2. Setelah itu kamu masuk ke chat, dan pilih salah satu kontak teman kepercayaan kamu. Atau, kamu juga bisa pilih chat dengan adik kamu sendiri.
  3. Setelahnya sudah muncul jendela chat dengan adik kamu seperti biasanya.
  4. Dalam kolom obrolan, maka kamu bisa tekan icon lampiran (gambar penjepit kertas).
  5. Maka disitu kan muncul beberapa pilihan mulai dari Dokumen, Kamera, Galeri, Audio, Lokasi, dan juga Kontak.
  6. Lalu pilih saja Lokasi.
  7. Kemudian bakalan ada pilihan lagi, lalu kamu tap Berbagi lokasi terkini.
  8. Maka akan muncul pemberitahuan tentang fitur tersebut, maka tekan saja LANJUT.
  9. Pilih durasi waktu 8 jam agar supaya lokasi real time kamu terlacak dengan lebih lama.
  10. Terakhir kamu tinggal tekan tombol Send atau Kirim.

Selanjutnya saat ketika tiba-tiba hp kamu tengah hilang, maka yang bisa kamu lakukan adalah sebagai berikut ini.

  1. Pinjam hp adik kamu atau saudara kamu yang tadi kamu kirimi pesan Whatsapp.
  2. Maka kamu tinggal buka chat dengan kontak kamu.
  3. Tekan lokasi yang telah kamu kirimkan sebelumnya.
  4. Maka, posisi hp kamu yang hilang akan dapat terlihat dimana keberadaannya. Apakah hp kamu hilang dicuri orang atau mungkin terselip di kamar atau lupa nyimpen.

Melacak HP Yang Hilang Lewat Google ADM

Google ADM adalah aplikasi gratisan yang dirilis oleh Google dengan tujuan untuk mendeteksi keberadaan hp yang hilang dengan mengaktifkan GPS di hp tujuan.

  1. Pinjam hp teman kamu, atau adik kamu.
  2. Download aplikasi Google ADM di hp yang sedang kamu pinjam tadi.
  3. Install Google ADM lewat Google Play Store.
  4. Login dengan menggunakan akun Google kamu.
  5. Setelah login, maka kamu akan langsung dapat melihat nama smartphone yang terkoneksi dengan alamat email yang kamu ketikkan tadi pada layar hp.
  6. Catat lokasi hp kamu berada, jika Google ADM tidak memunculkan perangkat kamu maka yang hilang kemungkinan besar hp kamu hilang sedang dalam keadaan mati.

Penutup

Demikianlah sedikit ulasan singkat yang bisa kami sampaikan mengenai Cara Melacak HP Hilang Dengan WhatsApp semoga pembahasan kali ini bisa bermanfaat untuk kamu. Terimakasih

Editor :

Sumber : Berbagai sumber

SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Avatar photo

Dendi

Dendi, reviewer dan analis tren teknologi kekinian, selalu di depan dalam urusan update tech.