apa arti kata Telaso dalam bahsa Sulawesi Selatan dan bahasa gaul
apa arti kata Telaso dalam bahsa Sulawesi Selatan dan bahasa gaul

SANEPO.COM Belakangan ini banyak sekali fenomena bahasa gaul yang tersebar di Media sosial. Banyak juga yang mempertanyakan apa arti kata telaso dalam bahasa Sulawesi Selatan dan bahasa gaul. 

Kata Telaso memang terdengar asing bagi kita yang berada di daerah Jawa, Kalimantan, Bali, atau yang lainnya. Karena memang asal kata tersebut berasal dari Sulawesi Selatan. 

Viralnya kata Telaso, tentu membuat sebagian masyarakat bingung dengan artinya. Oleh karena itulah, sanepo akan mengulas arti kata tersebut dan memaparkan makna versi bahasa gaul. 

Asal Usul dan Apa Arti Kata Telaso?

apa arti kata Telaso dalam bahsa Sulawesi Selatan dan bahasa gaul
apa arti kata Telaso dalam bahsa Sulawesi Selatan dan bahasa gaul

Indonesia merupakan negara yang memiliki keragaman budaya dan dan bangsa. Setiap masyarakat di suatu daerah memiliki bahasanya masing-masing. 

Di daerah Sulawesi saja, setidaknya terdapat 114 Bahasa Daerah yang masih dilestarikan hingga saat ini. Jadi kota A dengan kota B, bisa saja memiliki bahasa yang sedikit berbeda. 

Salah satu kata yang kini muncul di media sosial adalah Telaso. Kata tersebut merupakan sebuah umpatan atau ejekan kepada orang lain. 

Karena digunakan sebagai umpatan, tentunya arti kata telaso memiliki makna yang lumayan kasar atau bahkan jorok. 

Nah baru-baru ini kata Telaso sering terlihat di kolom komentar ataupun di postingan media sosial. Pengguna media sosial yang tidak tahu asal usul kata Telaso, tentunya sangat bingung sekali. 

Mereka hanya terdiam tanpa bisa menanggapi kata tersebut. Lantas sebenarnya apa sih kata Telaso? Mengapa kini jadi viral di media sosial? 

Arti Kata Telaso Sulawesi Selatan

apa arti kata Telaso dalam bahsa Sulawesi Selatan dan bahasa gaul
apa arti kata Telaso dalam bahsa Sulawesi Selatan dan bahasa gaul

Seperti yang telah sanepo singgung sebelumnya, kata Telaso berasal dari daerah Sulawesi Selatan. 

Sebenarnya apa arti Telaso Dalam Sulawesi Selatan? Berdasarkan penelusuran sanepo, kata Telaso memiliki makna atau arti yang cukup kasar dan jorok (kotor). 

Telaso berasal dari dua suku kata, “te” (tai) yang berarti dan kata “laso” (lacu) yang berarti alat kelamin laki-laki. 

Jadi kalau digabungkan, Telaso berarti alat kelamin laki-laki. Biasanya anak laki-laki yang belum sunat, akan terdapat di daerah kelamin tersebut. 

Umumnya masyarakat setempat menggunakan kata Telaso untuk umpatan. Ketika mereka menerima sesuatu yang kurang menyenangkan, maka akan mengumpat dengan kata Telaso. 

Bagaimana dengan bahasa gaul? Apakah makna dan penggunaannya juga sama seperti bahasa Sulawesi Selatan? Yuk simak ulasan berikut ini. 

Arti dari Kata Telaso Dalam Bahasa Gaul

Kalau dalam bahasa gaul, umumnya setiap kata memiliki makna yang bisa berbeda dengan arti kata sebenarnya. 

Umumnya sanepo menjumpai kata tersebut di kolom komentar media sosial. Tak jarang netizen menggunakan kata tersebut sebagai umpatan atau ejekan. 

Misalnya saja kalimat ‘Lembek amat lu! Kayak Telaso njir’. Kalimat tersebut tentunya memiliki makna ejekan karena orang yang diejek seakan-akan lembek dan lemah.  

Sementara ketika Telaso dijadikan sebagai umpatan, maka pola kalimatnya akan seperti ini; ‘Telaso.. Telassoo’, ‘njjayy Telaso’, kalimat tersebut tentu hanya umpatan sebagai bentuk respon spontan terhadap sesuatu yang ia terima.

Nah setelah kita tahu bahwa arti dari kata Telaso sangat kotor atau buruk, alangkah baiknya kita bisa bijak dalam menggunakan kata tersebut. 

Khususnya ketika kamu berada di daerah Sulawesi Selatan. Karena bisa saja ada yang tersinggung dan bisa berakibat buruk pada dirimu sendiri. 

Penutup

Jadi sekarang sudah tahu apa arti kata telaso dalam bahasa Sulawesi Selatan dan bahasa gaul? Kamu juga tahu bagaimana penggunaannya. Semoga informasi kali ini dapat bermanfaat dan menambah wawasan ya.

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Jafarull

Jafarull Afan

Jafarull, geek teknologi, selalu review & update terbaru. Hobinya? Ngulik gadget terkini!