Pada postingan kali ini abdytutorial akan merekomendasikan 10 aplikasi untuk edit poto terbaik dan terbaru android

Semakin banyaknya smarphone dengan kamera yang sangat canggih sat ini, developer aplikasi pun terus bersaing membuat aplikasi, terutama aplikasi untuk edit poto,
Dari sekian banyaknya aplikasi edit poto terbaik yang ada di playstore, kamu sampai bingung mau pilih yang mana.

Dan Terkadang foto yang kita ambil, memiliki cahaya yang sangat terang, atau sebaliknya. kita juga ingin menambahkan sesuatu seperti foto, filter, tulisan / teks atau  emoji untuk membuatnya lebih menarik. Kita dapat melakukan hal-hal ini dengan menggunakan aplikasi pihak ketiga yang dapat kamu unduh melalui Playstore.

Berikut rekomendasi aplikasi edit poto terbaik dan terbaru android. Menurut abdytutorial

1 picsart

Aplikasi terbaik dan terpopuler saat ini

Di urutan pertama ada aplikasi picsart, aplikasi yang telah didownload lebih dari 100jt orang tersebut menurut abdy tutorial  adalah aplikasi yang kumplit untuk edit poto diandroid. Banyak pitur didalamnya, seperti filter, efect, crop, edit tulisan, teks, menggambar, dll, banyak sekali, abdytutorial pun sangat suka dengan aplikasi ini, ditambah dengan fitur fiturnya yang sangat lengkap,

2 pixlr

Dalam aplikasi pixlr kamu bisa mengedit poto kamu dengan cepat dan mudah dengan hasil yang sempurna, didalamnya terdapat fitur yang sangat lengkap, bisa dengan mudah mengganti warna mata, memutihkan gigi, atau menghilangkan jerawat hhe

3 picsay pro

Tidak jauh berbeda dengan aplikasi picsart, picsay pro juga terbilang sangat populer dikalangan remaja saat ini, didalamnya juga terdapat fitur yang terbaik, namun untuk memiliki aplikasi ini, kamu harus membayar unduhan dengan harga kurang lebih 20.000, dengan harga segitu tidak ada apa apanya, karna aplikasi ini akan memberikan hasil yang sempurna untuk poto mu

4 vcso

Aplikasi yang ke empat adalah vcso, salah satu aplikasi edit poto paporit abdy tutorial, karna hasil yang diberikan oleh aplikasi ini terbilang sangat sempurna, filter yang disajikannya pun tidak jauh dengan editan seperti menggunkana camera DSLR

5 adobe photoshop express

Tanpa dijelaskan pun pasti kamu sudah mengerti apa itu adobe, karna memang adobe sudah hadiru bertahun tahun, untuk computer dan lapotp, tapi sekarang kamu bisa mengunduhnya untuk android

Photoshop Express dihadirkan oleh Adobe, pembuat grup produk Photoshop, dengan kecanggihan Adobe Photoshop CC yang memberi fleksibilitas & kontrol untuk mengakses gambar kamu di mana pun melalui Adobe Creative Cloud.

6 adobe photoshop lightroom

Dulu adobe photoshop hanya tersedia untuk computer dan laptop, namun sekarang kamu bisa menggunakannya dimana saya dengan mengunduh aplikasinya di ponsel kesayangan kamu, 
Edit foto dengan fungsi lanjutan untuk album apa pun
Kamu bisa mengedit foto dalam hitungan detik dengan alat yang berkisar dari preset satu ketukan sederhana hingga penyesuaian dan koreksi tingkat lanjut yang kuat. mengubah warna, pencahayaan, nada, dan kontras.
Sangat Mudah mengedit album besar dan mendapatkan tampilan yang konsisten dengan menyalin suntingan favorit kamu di seluruh foto.

Secara selektif menyesuaikan bagian manapun dari foto dengan jari atau stylus untuk menerapkan efect,ataupun teks tambahan dengan presisi.

7 pixelab

Aplikasi edit poto terbaik selanjutnya adalah pixelab, salah satu aplikasi paporit abdytutorial jug, didalamnya kamu bisa medit poto maupun teks, tapi menurut abdytutorial aplikasi ini sangat cocok untuk medit teks, kamu bisa mengubah teks tulisan, terdapat banyak pitur didalmnya, seperti medit posisi, ukuran, pading, warna, tektur, opaciti, mask, font, style, curve, backround, aright dan banyak lagi
Sangat cocok untuk kamuyang suka 
mengedit tulisan atau membuat logo

8 prisma 

Aplikasi yang sudah diunduh kurang lebih 100 juta pemasangan, Prisma Photo Editor adalah cara TERBAIK untuk mengekspresikan bakat artis kamh kamu bisa Bergabung dengan salah satu komunitas kreatif terbesar yang menggunakan Prisma Photo Editor sebagai aplikasi kreatif no mor satu mereka

Prisma dapat mengubah foto kamu menjadi karya seni menggunakan gaya seniman terkenal: Munk, Picasso, serta ornamen dan pola terkenal di dunia. Kombinasi unik dari jaringan saraf dan kecerdasan buatan membantu kamu untuk mengubah momen yang tak terlupakan menjadi seni tanpa batas waktu.

Terdapat Lebih dari 800 filter seni modern
Efek foto yang menakjubkan

9 snapseed

Aplikasi snapseed merupakan aplikasi yang ditawarkan oleh google LLC, dan di rilis pada tahun 2012
 aplikasi ini telah diunduh kurang lebih 50jt pengguna, 
 Di dalam aplikasi ini kamu bisa mengedit potomu agar terlihat keren dan menarik, dengan fitur utama yang ditawarkannya yaitu  29 Fitur dan Filter, termasuk: Healing, Kuas, Struktur, HDR, Perspektif (lihat daftar di bawah), Bisa membuka file JPG dan RAW, Menyimpan tampilan pribadi Anda dan menerapkannya ke foto baru nanti, Kuas filter selektif, Semua gaya dapat disesuaikan dengan kontrol presisi yang halus

10 canva 

Rekomendasi Aplikasi untuk mengedit poto yang terakir ditempati oleh aplikasi CANVA 

Dan kamu juga bisa langsung gunakan contoh desain yang ada di aplikasi tersebut, seperti contoh undangan, contoh undangan pernikahan, contoh logo, kartu lebaran, presentasi, foto kolase, story instagram, dan banyak contoh desain keren lainnya.

Editor :

Sumber : Berbagai sumber


SHARE:

Update Berita Terbaru dari Sanepo di :

Avatar photo

Aisha Aileen Nathania

Aisha, tech enthusiast sejak 2014, suka bagi saran dan rekomendasi soal gadget dan tips.

Tags: